PROFIL

Mars AP2TPI


Marilah kita bersama-sama
Membangun mental Bangsa Indonesia
Dengan penuh semangat cerdaskan semua insan
Yang berdasarkan pada Pancasila
Satukan tekadmu bersama kami
Asosiasi Penyelenggara Pendidikan Tinggi Psikologi Indonesia
Wujudkan harapanmu tuk Bangsa Indonesia
Hidup rukun, aman, damai, sentosa
Kembangkan pribadimu, abdikan hidupmu
Untuk mencapai cita-cita bangsa
AP2TPI tetap jaya


Ciptaan: Drs. Melkian Naharia, S.Psi., M.Pd
Dinyanyikan oleh: Agnes Utari Hanum Ayuningtias, M.Psi., Psikolog (Undhira) & Dra. Adijanti Marheni, M.Si. (Unud)
Musik: Aria Saloka Immanuel, M.Psi


Listen Now
Area Anggota